skip to content
[xoo_wsc_cart]

5 Rekomendasi Cooler Bag ASI Bagus dan Travel Friendly

Bagikan :
Picture of Nabila GabaG
Nabila GabaG
GabaG-Tas-Asi- Cooler-Bag - Backpack-Sling-Double-Compartment Nirmala-Juwita-Onyx-Praya-Tora-Embun-Nathan-Boston-Yuna-Jewel

Sesuai saran Ikatan Dokter Anak Indonesia, bayi sebaiknya mendapatkan ASI eksklusif hingga usianya 6 bulan. Kemudian, pemberian ASI dilanjutkan hingga bayi berusia 2 tahun. IDAI menyebutkan bahwa di dalam ASI terdapat nutrisi penting yang bisa melindungi kesehatan bayi. ASI dapat membantu menjaga kesehatan saluran cerna, mencegah obesitas, diabetes, dan alergi, serta mencegah infeksi pada bayi.

Namun, mungkin Anda tidak bisa terus berada di samping anak sepanjang hari. Anda bisa saja harus bekerja atau memiliki mobilitas cukup tinggi. Karena itu, Anda harus menyiapkan ASI perah, atau ASIP. ASI bisa diperah menggunakan pompa ASI, lalu disimpan di dalam kulkas. Sayangnya, tidak setiap tempat menyediakan kulkas. Untuk itu, Anda memerlukan cooler bag saat berada di luar rumah.

Bagian dalam cooler bag Asi Bagus terbuat dari lapisan thermal insulation yang bisa menahan suhu dingin ataupun panas. Untuk menggunakan cooler bag, Anda membutuhkan ice gel yang bisa awet beku selama berjam-jam. Masukkan ASI perah dan ice gel ke dalam cooler bag untuk menyimpan ASI. Sesampainya di rumah, ASI akan tetap fresh dan bisa diberikan pada bayi tanpa berkurang nutrisi pentingnya.

Berikut 5 Rekomendasi Cooler Bag Asi Bagus yang bisa Moms jadikan rekomendasi

1. Single Handbag Bunga / Crystal / Awan / Rain Lily / Hummingbird

Tas dengan model single infinite series.Tas multifungsi yang memiliki 1 compartment sebagai thermal bag. Terdapat 1 bagian utama : yaitu untuk menyimpan asi (cooler bag), bagian cooler bag tidak hanya untuk menaruh/menyimpan asi saja,karena bisa untuk menaruh makanan/minuman/buah dll. Dan terdapat perekat yang bias lepas pasang dibagian sisi belakang tas berfungsi untuk dipasangkan ke tas infinite seperti kelimutu, anjasmara, troy, rinjani.

2. Sling Double Insulated Compartment Borneo / Cappucino / Andara

Tas yang didesain dengan motif batik ethnic dan polos. Terdapat 2 compartment atas dan bawah, keduanya bisa digunakan sebagai cooler atau therlmal. Kapasitas lebih besar, memungkinkan dapat membawa lebih banyak botol dan kantong ASI.

3. Sling Single Compartment People / Forest / Nara / Pink Camo / Cactus

Tas dengan pilihan motif yang sangat bagus . Tas Multifungsi ini terdapat thermal bag yang terlapisi oleh alumunium foil dan lapisan anti bocor.Terdapat side pocket untuk memudahkan membawa botol atau breastpump ukuran kecil.

4. Sling Single Compartment Gaia / Cinnamon

Tas GAIA dari GabaG merupakan cooler bag yang dapat dijadikan penyimpanan ASI atau lunch bag. Berwarna hitam elegan dengan sentuhan bahan synthetic leather serta leakproof. Cooler bag mempunyai lapisan thermal khusus yang dapat menjaga suhu dingin tetap stabil selama 20 jam dan hangat selama 4 jam.

5. GabaG Tas Asi – Cooler Bag – Backpack Sling Double Compartment Nirmala / Juwita / Onyx / Praya / Tora / Embun / Nathan / Boston / Yuna / Jewel

Tas ini dapat digunakan sebagai backpack ataupun sling bag dengan model yang stylish dan elegan serta unisex, sehingga bisa digunakan untuk Ibu dan Ayah ASI Tas ini merupakan 2in1 Bag, yaitu 1 tas terdapat 2 fungsi sebagai diaper dan juga cooler bag.

Baca Juga : Busui Merapat! Bunda Harus Punya Cooler Bag Canggih Satu Ini!

Produk Terbaik

0 0 votes
Article Rating
Subscribe
Notify of
0 Comments
Oldest
Newest Most Voted
Inline Feedbacks
View all comments

Produk Terbaik

JualGabag – Pombag – Bag Penyimpanan Sparepart Breastpump

5% OFF

Rp98.000

5/5

6,6RB Terjual

JualGabaG – Tas Asi – Cooler Bag – Single Handbag Bunga / Crystal / Awan / Rain Lily / Hummingbird

20% OFF

Rp199.000

5/5

4RB Terjual

JualGabag Tas Asi – Thermalbag – Single Coolerbag- Freya – Cooper – Electra – Fio – Feli | Tas Bekal | Tas bayi

30%

Rp235.000

5/5

70 Terjual

JualGabag – Diaperbag -Tas perlengkapan bayi – Tas sekolah | Irvin – Milo – Olive – Devon

23%

Rp292.000

5/5

50 Terjual

Trending Artikel

Begini Cara Menggunakan Alat Pumping ASI Manual yang Benar!
Ibu Hamil & Menyusui
Begini Cara Menggunakan Alat Pumping ASI Manual yang Benar!
Merawat pompa ASI Elektrik
Ibu Hamil & Menyusui
Cara Merawat dan Menggunakan Pompa ASI Elektrik yang Benar!
Tips Memilih Pompa ASI Elektrik yang Tepat untuk Ibu, Wajib Tahu!
Ibu Hamil & Menyusui
Tips Memilih Pompa ASI Elektrik yang Tepat untuk Ibu, Wajib Tahu!
Kelebihan Menggunakan Pompa ASI Elektrik untuk Ibu Menyusui
Ibu Hamil & Menyusui
Kelebihan Menggunakan Pompa ASI Elektrik untuk Ibu Menyusui
Manfaat Kunyit untuk Kulit Bumil dan Busui
Beauty
Manfaat Kunyit untuk Kulit Bumil dan Busui
10 Tips Memutihkan Kulit Bayi dengan Bahan Alami
Beauty
10 Tips Memutihkan Kulit Bayi dengan Bahan Alami
Keranjang Anda0
There are no products in the cart!
Pilih Kupon di Bawah
Scroll to Top